Spesifikasi & Harga Toyota New Avanza Veloz 1.5 A/T Dark Steel Mica

Halo juragan… Warna Dark Steel Mica dari Toyota Avanza Veloz 1.5 A/T ini benar-benar menyamar dan tampak elegan. Avanza Veloz 1.5 A/T merupakan “Toyota Idola” paling mewah dikelasnya dengan tampilan exterior yang lebih agresif memberikan kebanggan tersendiri saat mengendarainya.

Harga New Toyota Luxury – Avanza Veloz 1.5 A/T ini dibanderol pada Rp. 204.700.000,00 untuk area Jakarta. Ribuan unit telah berada di garasi pemiliknya masing-masing, dan mungkin anda salah satunya. Avanza Veloz 1.5 A/T menawarkan rasa percaya diri yang benar-benar nyata saat bepergian bersama keluarga besar anda.

Exterior Toyota New Avanza Veloz 1.5 A/T Dark Steel Mica
Warna Dark Steel Mica

Safety benar-benar melindungi penumpang depan dan pengemudi dari cidera jika terjadi benturan, dan ini untuk semua tipe New Avanza Veloz 1.5 A/T. Perjalanan jauh anda bersama keluarga dijamin aman dan menyenangkan! Tak ada kata lain, kecuali hanya aman, nyaman dan senang!

READ  Tampilan Ford Fiesta Facelift 2013
Safety Interior Toyota New Avanza Veloz 1.5 A/T All Types
Safety / Keamanan Yang Meyakinkan!

Tak ada yang perlu diragukan untuk memilih Toyota Idaman New Avanza Veloz 1.5 A/T sebagai mobil kebanggaan keluarga anda.

Spesifikasi yang bisa anda ketahui disini adalah untuk chasis dan transmisi:

Transmisi / Transmition : 4 speed A/T
Perbandingan Gigi / Gear Ratio 1st : 2.731
Perbandingan Gigi / Gear Ratio 2nd : 1.526
Perbandingan Gigi / Gear Ratio 3rd : 1.000
Perbandingan Gigi / Gear Ratio 4th : 0.696
Perbandingan Gigi / Gear Ratio Reverse : 2.290
Perbandingan Gigi / Gear Ratio Final : 5.125
Suspensi Depan / Front Suspension : Macpherson Strut with Coil Spring
Suspensi Belakang / Rear Suspension : 4 Link w/ Lateral Rod with Coil Spring
Rem Depan / Front Brake : Disc
Rem Belakang / Rear Brake : Drum
Sistem Rem Tambahan / Additional Brake System : Anti-Lock Brake System (ABS)
Steering Gear : Rack & Pinion
Ukuran Ban / Tires Size : 185/65 R15

READ  5 Cara Menjaga Cat Mobil Tetap Kinclong dan Selalu Tampak Baru

Untuk spesifikasi selengkapnya bisa anda download dalam format pdf berikut ini:

^^ Jangan lupa lihat juga Tampilan Keren New Avanza Veloz 1.5 A/T~ White Color ~ New Variant ~ New Toyota Luxury.

Gambar Gravatar
Saya hanyalah seorang blogger biasa yang ingin berbagi pengalaman kepada pembaca melalui blog ini. Ilmu yang bermanfaat harus disampaikan kepada orang lain sebelum kita kembali padaNya. Indri Lidiawati

9 komentar

  1. hanya bisa bilang keren mbak 😀 tapi belum bisa beli heehee

  2. Keren juga nih Mobilnya jadi kepingin beli, tpi duit masih blm ada hehehehe, makasih infonya juragan.

  3. Sekarang lagi edisi mobil ya mbak indi ? Mantap2 mobilnya.

  4. Ntar deh,, pas ane PO beli mobil yang diatas satu. Hehe

    1. semoga aja terkabul mas Riio, amin 🙂 makasih teman2 semuanya, semoga suatu saat nanti kita semua bisa memiliki mobil seperti gambar di atas itu, amin 🙂

  5. keren2 ini spesifikasinyaaa

    1. toyota emang keren ya mas 😀

  6. Wah Keren jadi pengen beli nih mobil

    1. saya juga pingin banget nih mas Udin punya avanza kaya gini hehe 😀

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *