Untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya harga Toyota Nav1 G A/T ini masih berada pada banderol Rp. 386.650.000,00, dan harga segitu sangat terjangakau dengan dibuktikannya banyak keluarga Indonesia yang memilih Toyota idaman ini sebagai mobil kebangggaan keluarga.
Tak ada yang perlu anda ragukan untuk menambahkan Toyota idola ini sebagai bagian dari kendaraan favorit anda.
Warna Silver Metallic |
Spesifikasi untuk mesin yang bisa anda temukan disini adalah sebagai berikut:
Seri Mesin / Machine Serial : 3ZR-FAE
Tipe Mesin / Engine Type : 4 Cylinder in-Line, 16 Valve DOHC with VALVEMATIC
Isi Silinder / Displacement (cc) : 1,987
Diameter x Langkah / Bore X Stroke (mm) : 80.5 x 97.6
Daya Maksimum / Maximum Output (Ps/rpm) : 158 / 6,200
Torsi Maksimum / Maximum Torque (Kgm/rpm) : 20 / 4,400
Sistem Pemasukan Bahan Bakar / Fuel System : EFI
Bahan Bakar / Fuel : Gasoline
Kapasitas Tangki / Fuel Capacity (liter) : 60
Steering (Power Steering) : EPS
Untuk spesifikasi Toyota Nav1 G A/T selengkapnya bisa anda download dalam format pdf berikut ini:
^^ Jangan lupa lihat juga Harga Dan Spesifikasi Toyota Nav1 G A/T White Pearl CS.