Perbedaan Investasi Bisnis Orang Desa dan Orang Kota

Investasi Bisnis – Ada perbedaan antara orang kota dan orang desa adalah hal ber investasi bisnis. Hal itu dikarenakan ruang lingkup atau tempat mereka memiliki iklim bisnis yang berbeda.

investasi-bisnis

Berikut ini contoh investasi bisnis antara orang kota dan orang desa:

Orang kota

Orang kota lebih suka menginvestasikan  modalnya dalam hal property, misal: Mereka lebih suka menanamkan modalnya untuk membangun rumah kost, hotel dan penginapan di kota. Hal itu dikarenakan kota memiliki kepadatan penduduk dan banyaknya pekerja di kota sehingga kebutuhan akan keberadaan penginapan sangat diperlukan.

READ  Perbedaan Antara Karyawan Google Dan Mitra Google

Orang desa

Orang desa lebih suks menginvestasikan modalnya dalam hal tanah atau lahan, misal: membeli sawah, ladang, tambak dan perkebunan. Hal itu dikarenakan di desa terdapat banyak lahan yang relatif murah dan ongkos bagi pekerja pengelola lahan juga murah. Sehingga modal mereka sebanyak-banyaknya akan diinvestasikan berupa tanah.

READ  Earning Adsense Kembali Naik Sebulan Paska Lebaran

Demikian informasi tentang perbedaan investasi bisnis antara orang desa dan orang kota. Jangan lupa simak juga Cara manusia mencari uang dari ladang 3 dunia.

Gambar Gravatar
Saya hanyalah seorang blogger biasa yang ingin berbagi pengalaman kepada pembaca melalui blog ini. Ilmu yang bermanfaat harus disampaikan kepada orang lain sebelum kita kembali padaNya. Indri Lidiawati

9 komentar

  1. Singkat Padat, jelas memang perbedaannya mbak…yang bingung bukan org desa atau kota, tp masih setengah2

    1. kalau orang tengahan biasanya suka dua2nya ya mas hehehe 😀

  2. Sebenarnya peluang investasi lebih besar di desa tapi anehnya kita malah nekat ke kota yang persaingannya tinggi

    1. karena di kota lebih ramai dan lebih maju peradabannya sehingga orang desa memilih saba kota ya mbak hehehe 😀

  3. kalau mbak indri orang kota atau desa, he

    1. kalau saya asli orang desa lereng gunung 😀

  4. uhh saia org desa abis baca jd galau deh ngrasa usahaku cma buruh jualan kerupuk keliling.ajari mba lah gmna cara per bulan dpt 100 dolar dr ga

  5. kalo saya sebagai orang desa lebih memilih investasi tanah sawah karena setiap tahunnya harganya pasti naik.

    1. pemikiran yg bagus, saya juga ingin invest tanah sawah jika punya rejeki lebih 🙂

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *