Kejadian di Jalan Raya yang Membuat Pengendara Kesal dan Marah

Setiap orang pasti sering mengunakan jalan raya, jalan utama yang banyak dilalui kendaraan baik motor , mobil dan kendaraan lainya.Banyak hal yang terjadi dijalan raya kalau kita perhatikan, baik kejadian yang membuat kita ketawa ataupun kejadian yang membuat kita marah dan kesal.

Sebagai pengguna jalan raya mungkin kita lebih banyak bersabar dalam menghadapi kejadian – kejadian yang membuat kita kesal tersebut.Bahkan mungkin ada juga yang turun dari kendaraanya guna mengatasi kejadian yang kurang mengenakkannya tersebut.

Simak juga Tips Hemat Bahan Bakar – Asyiknya Berkendara Motor Irit Bahan Bakar.

marah-di-jalan-raya

Pada artikel kali ini saya akan mencoba mengulas kejadian ataupun perestiwa dijalan raya yang bisa membuat kita menjadi kesal.

Kejadian – kejadian dijalan raya yang membuat kita kesal :

1. KEMACETAN

Kemacetan yang terjadi dijalan raya sering terjadi apalagi pada jam – jam sibuk pada saat orang – orang mulai berangkat berpergian pada pagi hari.Hal ini tentunya akan membuat kita kesal apalagi kita terjebak kemacetan, sehingga kita bisa datang terlambat ke tempat tujuan kita. Ketahui juga 5 Tips Ampuh Cara Mengatasi dan Menghindari Macet Saat Mudik.

2. DEBU

Pada musim kemarau sering banyaknya debu – debu berterbangan yang membuat kita kesal, apalagi kita berpergian mengunakan motor.Debu –debu tersebut bisa terhisap oleh kita yang akan menyebabkan berbagai penyakit.Untuk mengantisipasinya kita perlu mengunakan masker.

3. PENGENDARA YANG UGAL –UGALAN

Pengendara yang sering kebut – kebutan dijalan raya sangatlah membuat kita khawatir, karena bisa menyebabkan kecelakaan.Hal ini tentunya juga membuat kita kesal, apalagi sering terjadi kejadian tabrak lari.

4. PARKIR SEMBARANGAN

Dijalan raya sering terjadi parkir sembarangan, hal ini akan membuat lalu lintas menjadi macet.Disamping kemacetan yang terjadi, juga sering terjadi kecelakaan oleh pengendara lain.

5. ADANYA TINDAK KEJAHATAN

Dijalan raya juga merupakan tempat tindak kejahatan.Kejahatan yang sering terjadi adalah pembegalan, penjambretan dan juga penodogan.Apalgi pada jam – jam sepi, sebaiknya kita menghindari berpergian pada jam tersebut.

6. JALAN YANG RUSAK

Sebagai penguna jalan raya kita pasti mengharapkan jalan yang mulus dan nyaman untuk dilalui.Jika jalannya rusak pastilah kita merasa kesal dan was – was, hal ini wajr saja sebab jalan yang rusak akan menyebabkan kemacetan dan kecelakaan.

Mungkin masih banyak lagi hal – hal yang mebuat kita merasa kesal pada saat dijalan raya untuk itu saya mohon tambahan masukannya.Demikianlah artikel singkat ini dibuat semoga bermanfaat, jika ada kesalahan atau kekurangan saya mohon maaf.

Jangan lupa baca juga Ini Lho Dampak Buruk Dari Musim Kemarau Yang Sering Menimpa Sekitar Kita.

Posting pada Tak Berkategori
Gambar Gravatar
Profesional AuthorShip

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *