Halo mas bosgoblog… Seperti yg anda sampaikan dan juga dijelaskan oleh mas Adeva bahwa banyak faktor2 lain sebagai bahan penilaian yg bisa memudahkan permohonan kita disetujui meskipun trafik blog kita kurang dari 100 vu perhari.
Saya sering menyarankan bahwa trafik blog kita setidaknya adalah 100 vu perhari karena agar trafik tidak dijadikan sebagai alasan lagi bagi tim adsense utk menolak permohonan kita, dan dengan trafik organik yg memadai maka diharapkan bisa menutupi kekurangan2 kecil lainnya pada blog kita.