Status Iklan Siaga

Melihat 2 pertalian (thread) balasan
  • Penulis
    Tulisan-tulisan
    • #14210
      Gambar GravatarAnonim
      Non-aktif

      Sudah 2 Minggu lebih review ke 2 namun iklan belum tampil masih blank, email balasan dari GA pun blum ada, status iklan di dasbor adsense siaga.!
      apa yang harus saya lakukan? 🙁
      bantu pencerahannya para mbak/mas di juragan cipir

    • #14212
      Gambar GravatarIndri Lidiawati
      Keymaster

      Yang harus dilakukan adalah tetap semangat dan update artikel secara rutin seperti biasanya. Anggaplah ngeblog adalah makanan pokok, sedangkan adsense adalah makanan sampingan. Insyaallah akan ada berita selanjutnya, tidak mungkin google akan selamanya bungkam alias membiarkan calon publishernya terkatung2 😀

      Saat ini google sepertinya sedang berbenah sehingga banyak aplikasi adsense yg nggantung. Selama ada pengiklan adwords dari indonesia, google akan tetep membutuhkan publisher indonesia 🙂

    • #14217
      Gambar GravatarAnonim
      Non-aktif

      penjelasan yang sangat cerdas dari mbak Indri 😀

[addtoany]
Melihat 1 pertalian (thread) balasan
  • Anda harus log masuk untuk membalas topik ini.