Mengapa View YouTube di Video saya berhenti di 301

Di-tag: 

Melihat 2 pertalian (thread) balasan
  • Penulis
    Tulisan-tulisan
    • #10598
      Gambar GravatarAnonim
      Non-aktif

      Selamat sore mbk indri dan semuanya… saya kali ini saya mempunyai troubel pada video saya. masalahnya view berhenti di 301.
      apa penyebabnya sehingga berhenti di view tersebut dan bagaimana cara mengatasinya.

    • #10599
      Gambar GravatarAnonim
      Non-aktif

      Dear Mas khairillutfi
      apa yang anda maksud berhenti di 301, view atau detik play

      Untuk View Video, kok gak nambah nambah berhenti di 301, coba cek
      Category Video, Isi Discrition dan Tag, secukupnya, jangan banyak banyak
      Kemudian Shared lagi ke facebook, web site, twitter, di youtube memang gitu, contoh saya punya video, padahal satu channel dan urutan, tapi ada satu video cuma 2
      – Video1 View = 40
      – Video2 View = 300.000,-
      – Video3 View = 2
      Coba Ganti Judul, yang sedikit unik, contoh
      “Anak Kecil Mancing” saya ganti “Anak Kecil Mancing Dapat Ikan Besar !”
      atau “Wanita Jago Mancing” saya ganti “Cewek Manis Jago Mancing”

    • #10626
      Gambar GravatarAnonim
      Non-aktif

      Ada beberapa kemungkinan, tapi yang sering terjadi karena buruknya kualitas tayangan video (lihat KB youtube) .

      + Video ditayangkan berulangkali pada IP yang sama, atau dilihat terus oleh si empunya video secara berulang-ulang.
      + Durasi video yang ditonton hanya sedikit, dibawah 10% dari durasi video tersebut. (penonton lihat depan videonya saja, langsung ganti video)
      + dll

      Menurut pengalaman~ mungkin diskusi ini sudah tenggelam dan terjawab, namun senang rasanya jika bisa berbagi dengan sahabat. Mohon dikoreksi

[addtoany]
Melihat 1 pertalian (thread) balasan
  • Anda harus log masuk untuk membalas topik ini.