Assalamualaikum,
saya mau tanya kepada master juragancipir, dan para teman! blogger, apakah di tahun 2016 ini sudah ada yang di terima adsense ? saya cari sana sini kok katanya gak nerima publisher lagi si adsense, khususnya untuk Indonesia
setiap tahun banyak bermunculan publisher adsense baru karena google terus menerus mengiklankan adsense melalui adwords dan itu berarti google akan terus membutuhkan publisher indonesia 😀
Jangan mudah ditipu sama isu-isu yg mengatakan Google Tidak menerima Publisher Indonmesia Lagi 😀